MOTTO MAN 1 TRENGGALEK
مخُْتَارَةٌبِالإْ سْلاَمِيَةِ _ وَمَوْثـُوْقةٌ بِالإْ نجَْازِاتِ
“Dipilih Karena Islami, Dipercaya Karena Prestasi”
VISI MAN 1 TRENGGALEK
Menyelenggarakan Pendidikan Madrasah yang beraqidah Islami, Berakhlak Mulia, Berwawasan Kebangsaan, Unggul , Kreatif, dan Inovatif. Indikator visi :
- Terselenggaranya layanan pendidikan yang unggul.
- Memiliki nilai-nilai Iman, Taqwa dan berakhlak mulia.
- Berprestasi pada berbagai ajang kompetisi akademis dan non akademis.
- Memiliki sikap dan tindakan berdasarkan proses ilmiah yang tercermin dalam sifat-sifat berpikir kritis, sistematis, rasional, realistis, objektif, jujur, berani, terbuka, toleran, kreatif, dan inovatif.
- Membentuk peserta didik yang mempunyai karakter Profil Pelajar Pancasila dan Pelajar Rahmatan Lil Alamin.
MISI MAN 1 TRENGGALEK
- Meningkatkan iman dan takwa (Imtak), kepada seluruh warga Madrasah.
- Menyelenggarakan pembelajaran yang adaptif dan responsif terhadap perkembangan kebutuhan abad 21 dengan mengembangkan kemampuan literasi, kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi, berkolaborasi dan mengembangkan pendidikan karakter melalui program unggulan madrasah riset.
- Melaksanakan pembelajaran dan pengembangan diri secara efektif dan efisien untuk menciptakan keunggulan di bidang akademis, penggunaan teknologi informasi dan komunikasi, memiliki kompetensi di bidang akademik, sain, olah raga dan seni.
- Mengembangkan system pembelajaran modern melalui program digitalisasi pembelajaran, program e lerning madrasah.
- Menanamkan nilai-nilai budi pekerti dan nilai-nilai luhur bangsa baik di madrasah, di rumah, maupun di masyarakat melalui pengamalan langsung.
- Menciptakan kultur yang kondusif untuk terlaksananya tugas dan fungsi dari masing-masing elemen Madrasah Aliyah Negeri 1 Trenggalek.
- Memberi kesempatan peserta didik seluas-luasnya, untuk meningkatkan kemampuan potensi dan bakat seoptimal mungkin melalui kegiatan intra dan ekstra kurikuler.
- Memberi kesempatan peserta didik yang memiliki bakat dan kemampuan istimewa untuk dapat menempuh pendidikan di MAN 1 Trenggalek dalam waktu dua tahun serta memprioritaskan sukses SNBP/SNBT.
- Menanamkan karakter Profil Pelajar Pancasila dan Rahmatan Lil Alamin di Madrasah dan dapat diterapkan diluar madrasah.
TUJUAN MAN 1 TRENGGALEK
Tujuan Umum :
- Mempersiapkan peserta didik yang bertaqwa kepada Allah SWT, berakhlak mulia dan berkarakter kuat
- Mempersiapkan peserta didik agar menjadi manusia yang berkepribadian, cerdas, berkualitas dan berprestasi dalam bidang akademik, dan non akademik.
- Membekali peserta didik agar memiliki ketrampilan teknologi informasi dan komunikasi serta mampu mengembangkan diri secara mandiri.
- Menanamkan kepada peserta didik untuk bersikap ulet dan gigih dalam berkompetisi, beradaptasi dengan lingkungan
- Mengembangkan sikap sportifitas dalam semua aspek kehidupan
- Mempersiapkan peserta didik agar mampu melanjutkan ke perguruan tinggi dalam maupuni luar negeri/internasional.
- Membekali siswa dengan skill/ketrampilan yang dapat bersaing di era global.
- Meningkatkan kemandirian dan motivasi belajar peserta didik dalam menyelesaikan program pendidikannya sesuai dengan kemampuan, bakat, dan minatnya.
Tujuan Khusus :
- Terlaksananya proses pembelajaran dalam bentuk layanan Sistem Kredit Semester (SKS) secara efektif dan efisien sehingga diperoleh lulusan yang mempunyai kompetensi tinggi.
- Tersedianya sarana prasarana kegiatan belajar mengajar yang memadai sehingga mampu memberi dukungan yang optimal terhadap terlaksananya kegiatan pembelajaran berbasis digital yang efektif, efisian dan menyenangkan
- Tersedianya tenaga pendidik dan kependidikan yang memenuhi standar yang ditetapkan sebagai pendukung terciptanya kegiatan pembelajaran berbasis digital yang efektif, efisien dan hasil yang optimal.
- Terlaksananya tugas dan fungsi dari masing – masing elemen yang meliputi pimpinan madrasah, komite madrasah, guru, tenaga kependidikan dan peserta didik dengan baik.
- Terlaksananya kode etik dan peraturan yang mengatur operasional madrasah, baik terhadap pimpinan madrasah, guru, tenaga kependidikan maupun peserta didik.
- Terus meningkatnya kompetensi sumber daya manusia di madrasah guna memenuhi tantangan perkembangan kurikulum yang berlaku.
- Terwujudnya lingkungan madrasah yang nyaman, kondusif dan menyenangkan untuk kegiatan pembelajaran.
- Terwujudnya kerjasama tim antar semua warga di madrasah.
- Terwujudnya kesempatan seluas-luasnya bagi peserta didik untuk meningkatkan kemampuan, minat dan bakat melalui kegiatan intra dan ekstra kurikuler.
- Terwujudnya ukhuwah keluarga besar madrasah yang harmonis, sejahtera, beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT.
- Madrasah Update
- Peningkatan Kompetensi Guru Biologi MAN 1 Trenggalek , Melalui Penguasaan Teknik Budidaya Ikan BioflokHumas ( MAN ) 1 Trengalek ; Budidaya ikan dengan teknik bioflok adalah metode budidaya yang semakin populer akhir…
- 686 Porsi MBG ( Makan Bergizi Gratis ) Hari Pertama di MAN 1 TrenggalekHumas ( MAN ) 1 Trenggalek ; Suasana berbeda saat pulang sekolah di MAN 1 Trenggalek ,Senin (2/6) hal…
- Lestarikan Budaya , OSIM MAN 1 Trenggalek Gelar Gare UZ, Lomba Tari Se-Kabupaten Trenggalek 2025Humas ( MAN ) 1 Trenggalek ; Osim ( Organisasi Siswa Intra Madrasah ) kembali sukses persembahkan program ‘Gare…
- Ajang Adu Prestasi Pramuka Penggalang Jaguar 2025 Se-Provinsi Jawa TimurHarian Mansaga Humas ( MAN ) 1 Trenggalek ; JAGUAR Tahun ke 6 Perebutan Piala Bergilir Kantor Kementerian Agama…
- Sidang Kelulusan Peserta Didik Kelas XII Tahun Pelajaran 2024/2025Humas ( MAN ) 1 Trenggalek ; Menggelar Sidang Kelulusan Peserta Didik Kelas XII Tahun Pelajaran 2024/2025 , Senin…
- Kontingen MAN 1 Trenggalek Ikuti Pembukaan Porseni Tingkat KabupatenMAN 1 Trenggalek – Kontingen MAN 1 Trenggalek turut ambil bagian dalam pembukaan Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) tingkat…
- Guska Adi Kuncahyo, Atlet Muda MAN 1 Trenggalek, Raih Emas dan Perak di Piala Danyon 511MAN 1 Trenggalek – Guska Adi Kuncahyo, siswa MAN 1 Trenggalek kelas X-H, berhasil menorehkan prestasi gemilang dalam Kejuaraan…
- Teater Kalacakra MAN 1 Trenggalek Raih 2 Penghargaan di Festival Budaya DaerahMAN 1 Trenggalek – Prestasi membanggakan ditorehkan oleh Teater Kalacakra MAN 1 Trenggalek dalam ajang Festival Budaya Daerah untuk…
- Outing Class LPSC MAN 1 Trenggalek : Mengenal dan Melestarikan Tumbuhan ObatMAN 1 Trenggalek – Pada Selasa, (19/11/2024), siswa-siswi kelas Layanan Pembelajaran Siswa Cerdas (LPSC) MAN 1 Trenggalek melaksanakan kegiatan…
- LOMBA MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN TINGKAT MTS/SLTP SEDERAJAT*Assalamualaikum wr.wb* 🔖Dalam Rangka Menyambut HAB Ke-79 Kementerian Agama Tahun 2025, —MAN 1 TRENGGALEK MENGADAKAN– 🪄 *MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN*🪄…
- MAN 1 Trenggalek Berkunjung ke UNY, Dorong Siswa Lanjutkan Pendidikan TinggiMAN 1 Trenggalek– Siswa MAN 1 Trenggalek melakukan kunjungan ke Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) pada hari Rabu,…
- MAN 1 Trenggalek Gelar Studi Tiru KKO ke MAN 2 YogyakartaMAN 1 Trenggalek – Rabu, 16 Oktober 2024, MAN 1 Trenggalek mengadakan studi tiru terkait program Kelas Khusus Olahraga…
- MAN 1 Trenggalek Lakukan Kunjungan Studi Kampus ke UGMMAN 1 Trenggalek – Pada Rabu, 16 Oktober 2024, MAN 1 Trenggalek melakukan kunjungan studi kampus ke Universitas Gadjah…
- MAN 1 Trenggalek Sukses Menjadi Petugas Upacara Hari Santri 2024MAN 1 Trenggalek – Dalam peringatan Hari Santri Nasional 2024, MAN 1 Trenggalek mendapat kehormatan menjadi petugas apel Hari…
- MAN 1 Trenggalek Sukses Gelar Upskill Program untuk Tata Busana, Tata Boga, dan MultimediaMAN 1 Trenggalek – MAN 1 Trenggalek kembali membuktikan komitmennya dalam mengembangkan kualitas siswa melalui penyelenggaraan Upskill Program Keterampilan…
- OSIM MAN 1 Trenggalek Gandeng PDAM Trenggalek, Salurkan Air Bersih ke Wilayah Terdampak KekeringanMAN 1 Trenggalek – Pada Kamis, 26 September 2024, Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) MAN 1 Trenggalek bekerja sama…
- Kepala Kanwil Kemenag Jatim Tinjau Progres Pembangunan RKB MAN 1 TrenggalekMAN 1 Trenggalek – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Jawa Timur, Akhmad Sruji Bahtiar, melakukan monitoring…
- MAN 1 Trenggalek Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 HMAN 1 Trenggalek – Senin, 23 September 2024, MAN 1 Trenggalek menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW yang berlangsung…
- Raihan Zakaria Achmad Sabet Juara 1 di Karate Open Forki se-Jawa Timur Akai Cup 2024Man1trenggalek – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Raihan Zakaria Achmad, siswa MAN 1 Trenggalek, yang berhasil meraih Juara 1…
- Avita Ayu Pratiwi Siswa MAN 1 Trenggalek Raih Juara 3 dalam Kejuaraan Nasional Catur CepatMan1trenggalek – Lagi dan lagi, siswa MAN 1 Trenggalek menunjukkan prestasi gemilang dalam bidang catur. Avita Ayu Pratiwi, siswa…